Pramuka Wajib
Racangan Kegiatan Pramuka Wajib
Pramuka wajib di ikuti oleh seluruh siswa kelas X IPA, X IPS 1, dan X IPS 2. Pada pertemuan ini membahas tentang makna rukun iman dan rukun islam , kompetensi yang diharapkan dari materi ini adlah taat beribadah, mengamalkan ajaran agama dan kepercayaan yang diyakininya serta menghormati agama dan kepercayaan orang lain.
Untuk pertemuan berikutnya memilih pelaksana upacara pembukaan dan penutupun kegiatan pramuka setiap minggunya. Pada kegiatan ini pendidikan kepramukaan yang diharapkan adalah berbaris, memimpin, berdoa , memberi hormat, dan berkomunikasi dengan benar.
0 Komentar
Tambahkan Komentar